Tajak Sumur di Lapangan Bekapai, Pertamina Hulu Mahakam Awali Program Pengeboran Strategis Tahun Ini

4 hours ago 4
ARTICLE AD BOX
Foto BeritaJatim.comTajak Sumur di Lapangan Bekapai, Pertamina Hulu Mahakam Awali Program Pengeboran Strategis Tahun Ini. 👇

PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) Regional Kalimantan Subholding Upstream Pertamina, telah memulai rangkaian kegiatan pengeboran di Wilayah Kerja (WK) Mahakam tahun 2025 melalui tajak sumur (well spud) B-J-9 di Platform Bekapai, Kalimantan Timur, pada 5 April 2025.

-- Ikuti kami di 👉https://bit.ly/392voLE #beritaviral #jawatimur #viral berita #beritaterkini #terpopuler #news #beritajatim #infojatim #newsupdate #FYI #fyp
Read Entire Article